banner 728x250

Cara download Prefill Dapodik PAUD-Dikmas

banner 120x600
banner 468x60

DAPODIK PAUD-DIKMAS – Salam edukasi, pada beberapa tahun ini pemerintah menggalakan pendataan pendidikan melalui sistem teknologi informasi. Salah satu pendataan ditingkan PAUD yaitu dengan diliuncurkannya Dapodik PAUD-DIKMAS. Aplikasi Manajemen Dapodik PAUD adalah salah satu dari paket Aplikasi Data Pokok Pendidikan PAUD-Dikmas. Aplikasi ini berfungsi sebagai pelayanan informasi bagi setiap stakeholder PAUD yang bermanfaat untuk para pimpinan, dinas pendidikan, dan lembaga dalam menganalisis berbagai bentuk rekapitulasi mengenai Satuan Pendidikan, Sarana Prasarana, Peserta Didik, Guru dan Tenaga Kependidikan secara nasional dan berjenjang sampai level satuan pendidikan. Berikut ini kami akan berikan ” Cara Download Prefill Aplikasi Dapodik PAUD-DIKMAS

1. Langkah pertama Masuk halaman preffil dengan mengunjungi portal http://paudni.kemdikbud.go.id/ atau http://118.98.233.177:616/, kemudian klik Dapodik, berikut tampilannya

banner 325x300

2. Kemudian anda lanjut dengan memilih manajemen PAUD-DIKMAS

3. Selanjutnya  pilih menu generate prefill, berikut tampilannya

4. Langkah berikutnya anda pilih Manajemen Prefill & Data, kemudian pilih unduh prefill

5. Masukan kode registrasi PAUD anda, kemudian tekan ok.

6. Silakan tunggu selama Prefill kode registrasi sedang diproses oleh server sampai muncul tombol OK

 7. Lalu setelah selesai akan muncul tampilan jendela berupa file prefill lembaga seperti gambar dibawah ini, pilih save.

8. Simpan file prefill tersebut.

 

Demikian ” Cara download Prefill Dapodik PAUD-Dikmas ” semoga bermanfaat

 

Baca Juga :

Unduh Dapodikdas versi 4.10 dan Cara Instal serta registrasinya

 

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *